Pertama kita kenal dulu apa itu dendam. Dendam berarti balasan yang jahat atau keji dari seseorang kepada orang lain terhadap suatu kejadian yang telah berlalu. Orang yang suka dendam disebut Pendendam. Orang pendendam sangat dibenci Allah swt.
Dalam agama Islam sifat dendam sangat dilarang karena akan mengakibatkan suatu hal yang tidak baik. Alangkah baiknya bila kita disakiti orang lain kita hendaknya memaafkannya karena semua manusia pasti memiliki kesalahan. Tinggal bagaimana kita menanggapi dan menyikapi perlakuan yang dilakukan orang lain kepada kita. Allah swt. telah berfirman dalam Al Quran Surah Al Furqan Ayat 63 yang artinya :
“Dan hamba-hamba yang baik dari Tuhan Yang Maha Penyayang itu (ialah) orang-orang yang berjalan dimuka bumi ini dengan rendah hati dan apabila orang-orang jahil menyapa mereka, mereka mengucapkan kata-kata (yang mengandung) keselamatan.”
Seperti dalam hadist :
"Janganlah kamu putus hubungan, belakang membelakangi, benci membenci, hasut menghasut. Hendaknya kamu menjadi hamba Allah yang bersaudara satu sama yang lain (yang muslim) dan tidaklah halal bagi (setiap) muslim mendiamkan saudaranya lebih dari tiga hari". (HR. Bukhori dan Muslim).
"Janganlah kamu putus hubungan, belakang membelakangi, benci membenci, hasut menghasut. Hendaknya kamu menjadi hamba Allah yang bersaudara satu sama yang lain (yang muslim) dan tidaklah halal bagi (setiap) muslim mendiamkan saudaranya lebih dari tiga hari". (HR. Bukhori dan Muslim).
Islam adalah agama yang suci, agama yang tidak melihat siapa dan dengan siapa kita berteman. Tidak membedakan agama manapun. Jadi janganlah kita menjadi seorang yang pendendam, karena orang pendendam itu salah satu calon penghuni neraka. Kita tidak harus membalas seseorang jika dya melakukan kesalahan. Karena ada Allah yang maha adil yang akan menghukumnya.
3 Komentar Untuk "Islam Bukan Agama Pendendam"
"Dendam berarti balasan yang jahat atau keji dari seseorang kepada orang lain terhadap suatu kejadian yang telah berlalu"
pernyataan di atas menurut saya salah
Menurut saya seharusnya :
"Dendam berarti NIAT untuk MEMBALAS secara SETIMPAL dari seseorang kepada orang lain terhadap suatu kejadian YANG PERNAH DIDERITA ORANG TERSEBUT AKIBAT PERBUATAN ORANG LAIN TERSEBUT"
agama kita mengajarkan untuk saling memaafkan..
banyak ko di alquran dan hadist,
diceramat juga sering dibahas :)
kita boleh marah tapi tidak boleh lebih dari 3 hari :)
harus maaf memaafkan :)
Tpi kalau org yg mau balas dendam karena ayahnya kena guna" dri org lain
Sampai ayahnya meninggal gmna ?
Apa kta harus memaafkan org itu ?
Kritik dan saran silahkan berikan di komentar..
Dimohon jangan menggunakan kata-kata kasar.. Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon